2. Konsumen merasa terhindar dari adanya penipuan yang dilakukan oleh penjual.
3. Dengan fitur ini dipastikan dilakukan pembayaran dan tidak dapat ditolak sepihak oleh konsumen.
Selain kelebihan yang dimiliki oleh fitur COD, fitur ini juga memiliki kekurangan yang dapat berisiko bagi penjual, beberapa kekurangan dari fitur COD ini antara lain:
1. Penjual dapat memiliki risiko yang lebih besar apabila barang hilang, hal ini dapat menjadi faktor yang merugikan penjual.
2. Selain penolakan pesanan dari pembeli, fitur COD juga memiliki kekurangan ketika area jangkauan pembeli tidak dapat diterapkan fitur COD.