PT Timah Tbk dan Polsek Kundur Dukung Penanaman Jagung Serentak

oleh
oleh

Penanaman jagung dilakukan secara serentak sebagai bentuk komitmen bersama dalam mendukung program pemerintah untuk menjamin ketersediaan pangan yang berkelanjutan di tanah air.

Menurutnya, kegiatan ini menjadi bukti nyata sinergi lintas sektor yang melibatkan TNI, Polri, pemerintah daerah, lembaga peradilan, serta perusahaan untuk mendukung terwujudnya ketahanan pangan yang tangguh di Kecamatan Kundur Barat

“Penanaman jagung sebagai salah satu komoditas utama diharapkan mampu meningkatkan produksi pangan nasional sekaligus memberdayakan masyarakat di sektor pertanian,” ucap AKP Efendi Marpaung.

Sementara itu, Camat Kundur Utara Murnizam, mengapresiasi Polsek Kuba dan Polri serta PT Timah Tbk terkait l penanaman Jagung secara serentak 1 juta hektar.

“Alhamdulillah diantaranya terdapat di lahan wilayah Kecamatan kita. Semoga kedepannya masyarakat akan mencontoh penanaman jagung untuk dilaksanakan di kebun-kebun mereka. Terima kasih masyarakat yang begitu antusias untuk hadir dan membantu menanam jagung. Kita harapkan hasil panennya nanti akan sangat memuaskan,” harapannya.

No More Posts Available.

No more pages to load.