Jelang Idul Adha 1445 H Pemkab Bangka Gelar Pasar Murah di 8 Kecamatan

oleh
oleh

CDN.id, SUNGAILIAT– Manjelang hari raya Idul Adha 1445 H, Pemerintah Kabupaten Bangka kembali menggelar Pasar Murah Bersubsidi yang dilaksanakan di Halaman Kantor Bupati Bangka, Rabu (12/6/2024).

Selain dilaksanakan di Kecamatan Sungailiat Pasar Murah ini juga dilaksanakan serentak di 7 Kecamatan lainnya yang dipantau langsung oleh Pj. Bupati Bangka melalui virtual Zoom Meeting.

Pj. Bupati Bangka M. Haris pada acara ini mengatakan, kegiatan ini kita lakukan untuk memenuhi kebutuhan pokok menjelang hari raya Idul adha 1445 Hijriah.

No More Posts Available.

No more pages to load.