5 Tanaman yang Cocok Ada di Dapur Kamu

oleh

CDN.id, JAKARTA- Menaruh tanaman di dapur bisa memberikan kesan asri dan membuat ruangan menjadi lebih segar. Dengan tanaman yang tepat bahkan bisa menyegarkan udara dan bisa sekalian digunakan untuk memasak.
Walau demikian, ternyata tidak semua tanaman itu cocok untuk diletakkan di dapur. Sebab, setiap tanaman memiliki kadar kelembaban, kebutuhan cahaya, hingga temperatur yang berbeda.

Apa saja tanaman yang cocok diletakkan di dapur? Dilansir dari The Spruce, Jumat (10/5/2024), berikut ini daftarnya.

1. Lidah Mertua


Tanaman lidah mertua ternyata cocok untuk diletakkan di dapur. Sebab, tanaman ini tidak perlu perawatan khusus dan bisa diletakkan di ruangan dengan banyak maupun sedikit mendapatkan sinar matahari. Namun, sebaiknya tanaman ini tidak mendapat sinar matahari secara langsung.

2. Berbagai Tanaman Rempah

No More Posts Available.

No more pages to load.