Timbulkan Kontroversi, Film Kiblat Akan Ganti Judul

oleh
oleh

Sebagai informasi, film Kiblat karya rumah produksi Leo Pictures sempat ramai dikritik netizen karena dinilai menggunakan gerakan dan atribut agama yang berpotensi menyinggung.

Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah Cholil Nafis turut menyoroti ramainya kritikan terhadap film Kiblat. Hal itu disampaikan oleh Cholil melalui unggahan Instagram-nya @cholilnafis.

“Acapkali menggunakan promosi sensitif dan kontroversi agar menarik perhatian dan banyak penonton. Tapi klo menyinggung agama biasanya malah tak boleh ditonton,” tulis Cholil.

“Seringkali reaksi keagamaan dimainkan oleh pebisnis utk meraup untung materi. Yg gini tak boleh dibiarkan harus dilawan,” tutur Cholil. (KC)

No More Posts Available.

No more pages to load.