Sejarah Soft Tenis Tercatat Di Aceh

oleh
oleh

“Yang terpenting adalah sukses memperkenalkan soft tenis ini lebih luas lagi di masyarakat. Kita ingin Soft Tenis terus berkembang dan maju dengan prestasi dunia,” tegas Awal.

Pertandingan Soft Tenis akan diikuti sebanyak 90 atlet dari 17 Provinsi. PMereka akan memperebutkan sebanyak tujuh (7) keping medali emas terdiri dari tunggal putra, ganda putra, beregu, tunggal putri, ganda putri, beregu putri dan ganda campuran yang akan dilaksanakan di lapangan Soft Tenis Markas Polisi Daerah (Mapolda) dan Neusu Jasdam, Banda Aceh.

“Kami dari PP Pesti terus berusaha semaksimal mungkin membangun dan menambah pengurus cabang Soft Tenis hingga 33 Provinsi. Ini adalah PON Pertama Soft Tenis digelar, mari kita buat kesusksesan untuk menatap PON-PON selanjutnya,” papar Damrah selaku Technical Delegate, saat pelaksanaan technical dan managaet meeting di Kantor Kominfo Banda Acara, Selasa (10/9/2024).

Peraturan pertandingan Cabor Soft Tenis menggunakan aturan federasi internasional ISTF dan aturan yang dikeluarkan PP PESTI.

No More Posts Available.

No more pages to load.