Dipaparkan oleh Deputi Bidang Statistik dan Jasa Pudji Ismartini, perkembangan inflasi (m_to_m) dari tahun 2020-2024 dominan mengalami deflasi. Deflasi terdalam terjadi di bulan Agustus 2022 yaitu sebesar 0.21%.
“Jadi memang dalam beberapa tahun kecuali tahun 2021 trennya deflasi untuk bulan Agustus” ujar Tomsi Tohir.
Untuk kelompok pengeluaran yang dominan memberikan andil pada deflasi di bulan Agustus adalah kelompok makanan, minuman dan tembakau.