Kapolres Babar AKBP Catur Prasetiyo melalui Kapolsek Muntok AKP Baskara Githea Erlangga, membenarkan terkait penangkapan tiga pelaku penyalahgunaan Narkoba tersebut.
“Saat ini tiga tersangka sudah diamankan dan sedang menjalani proses penyidikan,” ungkap AKP Baskara, Selasa (02/05/2023).