“Kegiatan ini adalah upaya kita untuk menumbuhkan suasana yang agamis, serta mengajak generasi muda agar lebih aktif dalam gerakan subuh berjamaah,” tambahnya.
Ia juga mengingatkan pentingnya menjaga semangat salat berjamaah sebagai bagian dari visi misi Kota Pangkalpinang untuk membangun karakter agamis dan unggul.