Peringati Nuzulul Qur’an, Plt Bupati Labuhanbatu:Kita Harus Tau Sejarahnya

oleh
oleh

CDN.id, LABUHANBATU-  Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat Setdakab Labuhanbatu menggelar Peringatan Nuzulul Quran dan Safari Ramadhan 1445 H Tahun 2024, di Gedung Serbaguna Pendopo Rumah Dinas Bupati Labuhanbatu, Selasa (26/03/2024).

Dalam kesempatan ini, Pelaksana Tugas Bupati Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., MM. mengatakan Nuzul Qur’an adalah suatu peristiwa besar yaitu turunnya kitab suci Al-Qur’an yang merupakan pedoman hidup kita umat muslim di seluruh dunia. Al-Quran diturunkan kepada Rasulullah Shallallahu Allaihi Wasallam adalah firman Allah yang sampai hari kiamat terjamin kesuciannya.

No More Posts Available.

No more pages to load.