Dalam hal itu, kata Mie Go seperti mengentaskan kemiskinan, stunting, penanganan inflasi, menjamin infrastruktur yang berkualitas, menangani kemiskinan ekstrem dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi.
“Penting bagi kami semua selain bertanggung jawab terhadap tupoksi, juga menjamin kesejahteraan masyarakat karena mereka sudah berkontribusi membayar pajak daerah. Tentu dalam pelaksanaan ini ada kekhilafan dan ketidaktahuan kami, saya rasa tidak ada hal-hal yang disengaja karena semua sudah berdasarkan SOP nya,” kata Mie Go.