Inna Ammania Ungkap BNPB Pernah Salurkan Bantuan Tidak Tepat Sasaran

oleh
oleh

Lebih lanjut, Ashabul meminta BPBD di daerah membuat inventaris bantuan kepada BNPB secara periodik. Sehingga kata dia BNPB bisa mengetahui apa dan berapa banyak keperluan bantuan yang bisa diberikan.

Sebagai informasi, BNPB adalah lembaga tingkat yang menjadi garda terdepan soal pencegahan hingga penanganan bencana di Indonesia. Dalam tugasnya, BNPB kerap bersinggungan dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) di masing-masing daerah, baik di level provinsi, maupun kabupaten atau kota.

Meski memiliki tugas dan fungsi yang hampir sama, menurutnya, kedua lembaga itu tidak memiliki jalur koordinasi vertikal. Melainkan keduanya punya kedudukan setara. BNPB bertanggung jawab langsung ke Presiden, sementara BPBD berada dalam koordinasi dengan kepala daerah di teritorinya.

No More Posts Available.

No more pages to load.