Ditengah dinamika yang bergulir dan tantangan yang dihadapi, pihaknya optimis PT DAK dapat terus meningkatkan kinerja positif sesuai dengan RKAP yang telah ditetapkan.
“Saya berharap kepada seluruh karyawan, mitra kerja dan stakeholders lainnya untuk bersama sama menjaga dan membangun PT DAK menjadi Perusahaan Galangan Terkemuka di Asia seperti Visi yang dicanangkan oleh PT DAK,” pesannya. (*)
Sumber: PT Timah