Gelar Lomba Remis, Warga Batu Belubang Perkenalkan Sekaligus Pertahankan Tradisi

oleh
oleh

Bagi peserta kegiatan tersebut tak hanya sekedar pertandingan mencari pemenang, namun ajang silaturahmi dan gotong royong.

“Ini lagi musim remis jadi ikut meramaikan kegiatan ini. Katanya sih remis ini bisa bikin mata kita jadi terang, makanya kalau lagi musimnya seperti ini ramai masyarakat di sini mencari remis. Biasanya dimasak dengan direbus,” kata salah satu peserta, Devika.

Remis merupakan kerang – kerangan kecil yang hidup di pesisir pantai. Hewan ini mudah dicari saat air laut lagi surut.

Untuk mengolahnya menjadi makanan sangat lah mudah. Cukup siapkan serai, cabai, gawang merah dan bawang putih. Iris bawang lalu letakan pada air bersama serai dan cabai lalu panaskan pada tungku api.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.