Gelar Diskusi Pancasila, Molen Dorong Tenaga Pendidik Pahami Ideologi Negara

oleh
oleh

CDN.id, PANGKALPINANG – Sebagai ideologi atau landasan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila harus di implementasikan dalam berbagai aspek kehidupan.

Terkait hal ini, Pemerintah Kota (Pemkot) bersama Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) dan para guru, pada Jum’at (10/02/23) menggelar kegiatan diskusi Pancasila yang mengusung tema “Penguatan Nilai Pancasila dan Strategi Penerapan Mata Ajar Pancasila Bagi Satuan Pendidikan Formal Jenjang Pendidikan Usia Dini Hingga Pendidikan Tinggi”, di Ruang OR Kantor Wali Kota Pangkalpinang.

Dalam sambutannya, Wali Kota Pangkalpinang Maulan Aklil (Molen) menyebut bahwa pihaknya terus mendorong para tenaga pendidik di Kota Beribu Senyuman, untuk memahami ideologi negara, agar pemahaman tersebut dapat di teruskan kepada para anak didik di satuan pendidikan sebagai generasi penerus bangsa.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.