Bawaslu Bateng Gelar Apel Siaga dan Konsolidasi Persiapan Masa Tenang Pilkada Serentak 2024

oleh

“Besok pagi, 24 November kita akan melakukan penertiban APK dan hari ini parpol memang sudah mulai melakukan pembersihan APK, bisa dilihat di jalan-jalan sudah berkurang,” ujarnya.

Lanjutnya, ia membeberkan jika Bawaslu harus semangat dan profesional dalam menjalankan tugasnya.

“Apel ini juga menunjukkan semangat rekan-rekan Bawaslu, dari tingkat bawah sampai atas, bahwa mereka siap menjaga dan bekerja secara profesional sampai pemimpin yang dipilih masyarakat dilantik nantinya,” sambungnya.(49N/Sumber:TikTokHariyana)

No More Posts Available.

No more pages to load.